September 2019

Month

Liputan6.com, Jakarta – Tim Pertavision asal ITB sukses menjuarai Pertamina Energy Hackathon 2.0 yang berlangsung di Jakarta pada 24-25 Agustus 2019. Mereka berhasil menang berkat teknologi pengenalan nomor plat kendaraan untuk memberi insight tentang pengendara di SPBU. Anggota Pertavision terdiri terdiri atas Ilham Firdausi Putra (19), Hafizh Budiman (21), dan Restu Wahyu Kartiko (21). Ketiganya...
Read More
Istilah machine learning mungkin masih belum begitu familiar di telinga kita. Meskipun begitu, machine learning merupakan salah satu bidang ilmu penting yang bentuk banyak diterapkan di kehidupan masa kini. Di Indonesia, misalnya, fitur rekomendasi pada aplikasi e-commerce yang biasa kita gunakan merupakan contoh dari penerapan machine learning. Prof. Dwi Hendratmo W., Ph.D adalah salah satu...
Read More
BANDUNG, itb.ac.id – Pada Sidang Terbuka Wisuda Ketiga Institut Teknologi Bandung Tahun Akademik 2018/2019, ITB mewisuda sebanyak 21 mahasiswa internasional salah satunya Chernet Gebayew Legesse, asal Ethiopia. Chernet merupakan mahasiswa program beasiswa yang diselenggarakan atas kerjasama antara pemerintah Indonesia dan pemerintah Ethiopia. Chernet sebelumnya telah menyelesaikan program sarjananya di University of Gondar, Ethiopia. Ia melanjutkan...
Read More
  Ada ruangan yang baru di labtek V lantai 2, Gedung Achmad Bakrie. Mahasiswa-mahasiswa yang baru saja memulai kembali semester pembelajaran mungkin bertanya-tanya apakah fungsi ruangan berpintu kaca tersebut. Sebelumnya, ruangan itu masih dikunci dan separuh kosong. Ruangan yang sebelumnya menjadi bagian dari kantor akademik tersebut direnovasi selama masa liburan kuliah sehingga tidak mengganggu perkuliahan mahasiswa....
Read More
Anak-anak ITB, khususnya STEI, sudah tahu bahwa Electrical Engineering Days (EE Days) adalah acara tahunan yang diselenggarakan oleh Program Studi Sarjana Teknik Elektro dan Himpunan Mahasiswa Elektro ITB (HME ITB). Ini adalah pameran tugas akhir mahasiswa yang penuh dengan inovasi teknologi terbaru.  Sebagaimana tahun 2018 lalu, EE Days diadakan pada tanggal di Aula Timur ITB...
Read More

Komentar Terbaru

    Arsip

    Kategori