Mahasiswa

Category

Tim dari Informatika STEI ITB berhasil meraih gelar juara I dalam kompetisi pembuatan aplikasi edukasi berbasis web tingkat nasional untuk kategori mahasiswa dan umum. Lomba Aplikasi Edukasi (AKSI) Bukit Asam Foundation (BAF) 2017 adalah kompetisi pembuatan aplikasi edukasi berbasis web tingkat nasional yang dibagi menjadi dua kategori, yakni kategori pelajar dan kategori mahasiswa/umum. Tema kegiatan...
Read More
Kabar prestasi kembali datang dari mahasiswa STEI. Dua tim dari STEI berhasil meraih gelar juara I dan III dalam lomba Competitive Programming, yang diadakan di perhelatan Vocomfest  2017. Juara 1: Luqman Arifin Siswanto (13513024) Aufar Gilbran (13513015) Wiwit Rifa’i (13513073) Juara 3: Turfa Auliarachman (13515133) Jauhar Arifin (13515049) Robert Sebastian Herlim (13514061) Vocomfest (Vocational Computer Festival)...
Read More
JAIST merupakan salah satu institusi pendidikan berorientasi riset di Jepang yang bergerak di bidang sains dan teknologi. Computer and information science adalah salah satu bidang teknologi yang sedang berkembang di universitas ini. Pada Januari – Maret  2017, JAIST bekerja sama dengan JASSO (Japan Student Services Organization) mengundang dua orang mahasiswa Teknik Informatika ITB, yaitu Candy...
Read More
Tim CIMOL, developer muda asal Institut Teknologi Bandung, Indonesia berhasil lolos ke babak final tingkat Asia Tenggara pada Microsoft Imagine Cup 2017 dengan aplikasi karya mereka, Hoax Analyzer. Tim CIMOL terdiri dari Adinda Budi Kusuma Putra, Feryandi Nurdiantoro dan Tifani Warnita, yang semuanya adalah mahasiswa Teknik Informatika, Sekolah Teknik Elektro dan Informatika, Institut Teknologi Bandung....
Read More
Seperti tahun sebelumnya, tahun 2017 ini STEI kembali mengirimkan delegasinya dalam LSI Design Contest yang diadakan  Ryukyu Daigaku, Okinawa. LSI Design Contest  adalah kontes tahunan yang diadakan oleh Ryukyu Daigaku, sebuah universitas di Kota Okinawa, Jepang. Kontes ini menguji kemampuan pesertanya dalam merancang desain Integrated Circuit (IC), khususnya pada sistem VLSI. Setiap tahunnya, lomba ini...
Read More
Setelah mengatur berbagai hal yang diperlukan selama lebih dari satu semester, akhirnya mahasiswa Teknik Telekomunikasi STEI ITB 2013 sukses melaksanakan kegiatan Ekskursi. Acara ini diketuai oleh Laras Adhianti, beserta panitia dari mahasiswa yang mengusahakan mulai dari mengatur kegiatan serta pendanaan. Acara ini juga didukung oleh para dosen, terutama Bapak Rifqy Hakimi selaku dosen pendamping. Acara...
Read More
BANDUNG, itb.ac.id – Kembali membuktikan eksistensinya sebagai world class university, Institut Teknologi Bandung tidak bosan-bosannya mencetak berbagai prestasi gemilang dalam kancah internasional. Belum genap satu bulan di tahun 2017, mahasiswa ITB kembali menjadi satu-satunya delegasi dari Indonesia dalam ajang “CaseIT 2017” yang digelar oleh Simon Fraser University di Vancouver, Kanada pada Selasa-Jumat (14-17/02/17) mendatang. CaseIT...
Read More
Seiring dengan perkembangan zaman, hampir setiap aspek dalam kehidupan manusia membutuhkan campur tangan teknologi. Salah satunya adalah untuk mengotomasi sistem dan mengolah data dalam dunia bisnis. Pada Senin (16/01/17) pukul 16.00 hingga 18.00, Himpunan Mahasiswa Informatika (HMIF) menggelar Tech Talk kembali dengan Sale Stock sebagai pembicaranya. Acara yang diadakan di ruang Multimedia, Labtek V lantai...
Read More
Sebuah inovasi memang diperlukan ketika ingin memulai sebuah bisnis. Menyadari pentingnya pengembangan inovasi, Himpunan Mahasiswa Elektroteknik (HME) ITB menyelenggarakan acara bernama Unnovation yang terdiri dari kompetisi dan juga seminar. Seminar ini tepat diadakan pada Kamis (01/12/16) di Aula Timur ITB dengan mengusung tema “How Will Tech-Startups Shape Our Future?“. Seminar tersebut dibagi menjadi dua sesi...
Read More
1 11 12 13 14 15 21

Recent Comments

    Archives

    Categories