Institusi

Category

MoU, Kebijakan, Sidang, SK Dekan, Kerjasama, Seminar, Konferensi Nasional dan Internasional

BANDUNG, itb.ac.id — Indonesia perlu mempersiapkan diri menghadapi era revolusi industri 4.0. Tidak hanya pemerintah, peran perguruan tinggi seperti Institut Teknologi Bandung juga sangat diperlukan dalam pengembangan teknologi. Untuk itu diselenggarakanlah Seminar Smart Platform in Making Indonesia 4.0 yang digelar di Aula Barat ITB, Jalan Ganesha no 10 Bandung, Rabu (7/12/2018) lalu. Dalam acara tersebut...
Read More
BANDUNG, bandungkiwari – Sekitar 600 mahasiswa Institut Teknologi Bandung (ITB) mengikuti pelatihan teknologi bertajuk ITB Cloud Computing Boot Camp di Aula Timur ITB, Bandung. Peserta diharapkan mampu memanfaatkan teknologi komputer dalam dunia bisnis. Kepala Pusat Mikroelektronika ITB dan dosen Teknik Elektro STEI, Trio Adiono mengungkapkan, pelatihan tersebut bertujuan untuk melatih generasi selanjutnya dari para lulusan...
Read More
Program studi S1 Teknik Tenaga Listrik dan S1 Teknik Telekomunikasi STEI resmi terakreditasi internasional ABET sejak akhir agustus 2018. Ini membuktikan keseriusan STEI dan ITB dalam menjamin mutu dari program-program pendidikannya. Dua program studi terakreditasi ABET ini menambah jumlah program studi yang sebelumnya juga telah terakreditasi ABET lebih dulu, yakni S1 Teknik Elektro dan S1...
Read More
Tanggal 20 April 2018, bertempat di Faculty Lounge STEI, diadakan Focus Group Discussion yang diadakan oleh program studi Magister Informatika. Pada acara tersebut, hadir figur-figur dari perusahaan-perusahaan teknologi informasi yang sedang berkembang di Indonesia; salah satunya dari Bukalapak.com, Traveloka.com, Agate Internasional, GDP Labs, Dicoding Space, PT FinAccel Teknologi, dan PT Mitrais. Dalam acara tersebut, hadir...
Read More
    BANDUNG,itb.ac.id – Dalam rangka kegiatan Women STEAMpowerment Series (Science, Technology, Engineering, Art, dan Mathematics), American Corner Institut Teknologi Bandung (ITB) mengundang seorang Technofashion Designer, Amelinda Alysia Anette, lulusan sarjana kriya FSRD (Fakultas Seni Rupa dan Desain) ITB. Ia yang juga sedang melanjutkan studinya di magister FSRD ITB ini menyampaikan karya miliknya ketika menempuh...
Read More
BANDUNG, itb.ac.id – Pemerataan pembangunan dapat menumbuhkan perekonomian di berbagai wilayah dan pelosok tanah air. Tidak hanya membangkitkan sektor perdagangan, namun juga perindustrian dan pariwisata. Pembangunan juga berdampak pada kebutuhan energi listrik, yang sejatinya meningkat dari waktu ke waktu. Kondisi letak geografis Indonesia yang terdiri dari kepulauan, lebih dari 17 ribu pulau, tentunya memerlukan usaha...
Read More
BANDUNG,itb.ac.id – Dalam rangka menyejarkan diri dengan perguruan tinggi maju di tingkat internasional, ITB sebagai institusi pendidikan terus mendorong kegiatan dan program untuk memantapkan posisinya di antara universitas di dunia. Salah satunya di bidang penelitian, pengabdian masyarakat, dan inovasi. Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat (LPPM-ITB) menyelenggarakan Pameran Poster dan Produk Program Penelitian, Pengabdian Kepada...
Read More
Bandung, itb.ac.id – Sebanyak 98 orang staf pengajar ITB menerima Surat Keputusan Pengangkatan sebagai Ketua Program Studi (Kaprodi) yang berlaku per 1 Januari 2018. Pelantikan Kaprodi baru tersebut dilaksanakan di Aula Barat ITB, hari jumat (5/1/2018), Pk 8:30 sampai dengan Pk 9:30 WIB. “Pergantian jabatan merupakan bagian dari proses yang biasa sesuai aturan, dimana periode...
Read More
JAIST merupakan salah satu institusi pendidikan berorientasi riset di Jepang yang bergerak di bidang sains dan teknologi. Computer and information science adalah salah satu bidang teknologi yang sedang berkembang di universitas ini. Pada Januari – Maret  2017, JAIST bekerja sama dengan JASSO (Japan Student Services Organization) mengundang dua orang mahasiswa Teknik Informatika ITB, yaitu Candy...
Read More
1 2 3 4 5 6 10

Recent Comments

    Archives

    Categories