Berita

Category

ANDUNG, KOMPAS.com – Ventilator portabel Vent-I karya Institut Teknologi Bandung (ITB) dan Universitas Padjadjaran (Unpad) dan YPM Salman dinyatakan lolos uji pada 21 April 2020. Ventilator tersebut lolos uji semua kriteria uji sesuai dengan standard SNI IEC 60601-1:204: Persyaratan Umum Keselamatan Dasar dan Kinerja Esensial dan Rapidly Manufactured CPAP Systems, Document CPAP 001, Specification, MHRA,...
Read More
Di tengah kekhawatiran pandemi novel coronavirus covid-19, hal yang menjadi perhatian utama adalah ketersediaan alat bantu medis. Salah satunya adalah ventilator. Alat ini dapat membantu pasien tetap bernafas ketika paru-parunya sudah tidak sanggup, dan harganya termasuk mahal. Terlebih, di saat seperti ini, alat tersebut menjadi langka ditemukan karena banyaknya rumah sakit yang memerlukan. Stok ventilator...
Read More
Pada hari Sabtu, 14 Maret 2020, Prof. Emir Mauludi Husni yang juga merupakan ketua KK Teknik Komputer menyampaikan  Orasi Ilmiahnya yang berjudul “Delay Tolerant Network Untuk Menjembatani Digital Divide di Indonesia”. Berikut adalah Orasi Ilmiahnya yang dapat disaksikan via kanal Youtube:
Read More
JAKARTA (IndoTelko) – Teknologi Komunikasi Kuantum memiliki kekuatan untuk melakukan transformasi dalam keamanan jaringan telekomunikasi di seluruh dunia. Chief Executive Officer SpeQtral  Chune Yang Lum menjelaskan bahwa teknologi baru Komunikasi Kuantum yaitu Quantum Key Distribution (QKD) merupakan metode paling aman untuk mendistribusikan kunci enkripsi sebagai salah satu esensi penting dalam proses komunikasi yang aman dari...
Read More
BANDUNG, itb.ac.id – Himpunan Mahasiswa Informatika (HMIF) Institut Teknologi Bandung (ITB) menggelar Arkavidia Informatics and IT Festival 6.0 di ITB pada tanggal 8-9 Februari 2020. Dengan mengusung tema Embracing Our Nation in Digital Transformation, acara ini terdiri dari beberapa rangkaian kegiatan, yaitu kompetisi untuk siswa SMA dan mahasiswa, IT Festival, seminar dan roadshow ke SMA di...
Read More
ndopos.co.id – SpeQtral, Sekolah Teknik Elektro dan Informatika Institut Teknologi Bandung (STEI-ITB) dan Kennlines Capital Group, telah secara resmi menandatangani nota kesepahaman. Yakni untuk mengembangkan jaringan aman (secured network) melalui teknologi kuantum di Indonesia. Penandatanganan ini berfokus pada komitmen untuk menumbuhkan kesadaran akan manfaat dari Teknologi Komunikasi Kuantum dan keamanan jaringan telekomunikasi secara luas. Yang diawali dengan kegiatan...
Read More
BANDUNG, itb.ac.id – Guna mendukung kegiatan belajar mengajar yang lebih efektif dan efisien, Institut Teknologi Bandung (ITB) menciptakan SmartEdu, yaitu sebuah sistem ujian berbasis komputer terintegrasi. Inovasi tersebut merupakan hasil kerjasama antara ITB, PT. INTI dan Kemenristekdikti. SmartEdu dikembangkan oleh Ir Adi Indrayanto MSc, PhD., (KK Elektronika) dan Yusep Rosmansyah ST, MSc, PhD (KK Teknologi...
Read More
Kondisi geografis Indonesia sebagai negara kepulauan membuat kebutuhan akan satelit untuk memenuhi kapasitas jaringan telekomunikasi masih cukup tinggi terlebih jaringan palapa ring yag dibangun pemerintah baru mencapai kota-kota besar. Apa lagi masih banyak jaringan backbone palapa ring belum mempunyai lastmile untuk menghubungkan kota-kota kecil. Pemerintah diingatkan untuk berhati-hati memberikan pendanaan bagi proyek Satelit Indonesia Raya...
Read More
1 23 24 25 26 27 68

Recent Comments

    Archives

    Categories