Latihan Safety Drill Serentak di Seluruh Gedung STEI ITB Ganesha dan Jatinangor
Jumat, tanggal 28 Oktober 2022 sekitar pukul 10.30 WIB, alarm tanda bahaya berbunyi nyaring di kawasan gedung-gedung milik STEI ITB: Labtek V, Labtek VIII, Gedung-gedung laboratorium, termasuk Gedung KOICA Jatinangor. […]