Enter your keyword

4 Program Studi STEI ITB Ikuti Temu Nasional FORTEI XVI, Mendorong Peran Teknik Elektro dalam Skala Internasional

Bandung, stei.itb.ac.id – Keempat Program Studi Sekolah Teknik Elektro dan Informatika (STEI) Institut Teknologi Bandung (ITB), yaitu Prodi Teknik Elektro (EL), Prodi Teknik Tenaga Listrik (EP), Prodi Teknik Telekomunikasi (ET), dan […]

STEI Menjadi Tuan Rumah APIE Camp 2023 – ITB untuk Meningkatkan Kemampuan Mahasiswa Asia Pasifik dalam Internet Engineering

Bandung, stei.itb.ac.id – Institut Teknologi Bandung (ITB) melalui Sekolah Teknik Elektro dan Informatika (STEI) dengan penuh semangat menjadi tuan rumah APIE Camp 2023 di Laboratorium Telematika, Gedung Achmad Bakrie Lantai […]

STEI ITB Hadir di Uzbekistan untuk Tandatangani MoU, Perkuat Kerjasama Akademik dengan New Uzbekistan University pada ICISCA 2023

Bandung, stei.itb.ac.id – Dr. Techn. Saiful Akbar, ST., M.T., Wakil Dekan Bidang Akademik STEI ITB selaku perwakilan dari Prof. Dr. Ing. Ir. Widjaja Martokusumo, telah hadir dalam acara International Conference […]

STEI ITB Menyambut Kunjungan Kehormatan dari Intel Indonesia Corporation untuk Eksplorasi Kerjasama Inovatif

Bandung, stei.itb.ac.id – Senin, 17 Juli 2023 Sekolah Teknik Elektro dan Informatika (STEI) Institut Teknologi Bandung (ITB) menyambut dengan hangat kunjungan delegasi penting dari Intel Indonesia Corporation. Kunjungan ini bertujuan […]

STEI ITB Menerima Kunjungan dari Finardi&Co dan The Kyushu Techno College untuk Penjajakan Kerja Sama Program Student Exchange

Bandung, stei.itb.ac.id – Senin, 17 Juli 2023 Sekolah Teknik Elektro dan Informatika (STEI) Institut Teknologi Bandung (ITB) menerima kunjungan penting dari perwakilan Finardi&Co dan The Kyushu Techno College (Kyutec) dalam […]

Sekolah Teknik Elektro dan Informatika (STEI) ITB Sambut Kunjungan dari Skolkovo Foundation Russian

Bandung, stei.itb.ac.id  – Sekolah Teknik Elektro dan Informatika (STEI) Institut Teknologi Bandung (ITB) menyambut kunjungan penting dari Skolkovo Foundation Russian pada hari Selasa, 20 Juni 2023. Kunjungan tersebut disambut langsung […]

Pengukuhan PII/IABEE sebagai Anggota Washington Accord Signatory

Dalam sidang tahunan International Engineering Alliance Meeting (IEAM) yang diselenggarakan pada 11-15 Juni 2023 di Taichung, Taiwan, Washington Accord (WA) mengukuhkan secara aklamasi status Full Signatory bagi PII/IABEE dengan hak […]

Seremoni Penyerahan Base Station dari PT. Huawei Tech Investment ke xG Research Center of Use Cases and Applications STEI ITB

Bandung, stei.itb.ac.id – Pada tanggal 20 Maret 2023, Sekolah Teknik Elektro dan Informatika (STEI) menyelenggarakan Seremoni Penyerahan Huawei Base Station dari PT. Huawei Tech Investment ke xG Research Center of […]